Pages

Banner 468

Senin, 10 Januari 2011

Flash : Classic Tween

0 komentar
Sebelum memulai pelajaran hari ini. pernahkan anda melihat suatu animasi? ( kalau belum nonton tv dulu sana, haha ). dalam pergerakan animasi ada 2 cara, yaitu dengan cara tween & AS ( action script ). dalam pelajaran hari ini saya akan membahas pergerakan suatu object melalui cara tweening .
Mari ikuti langkah2 dibawah ini :

1. buka program adobe flash.
2. pada bagian timeline, pilih pada frame 1, dan gambarkan suatu object kotak.
3. setelah itu cobalah klik pada frame15 ( cat : semakin banyak frame yang digunakan. maka semakin halus pergerakan suatu object tersebut, namun kita ambil saja 15 frame dalam pelajaran hari ini ). kemudian klik kanan pada frame 15. dan pilih "Insert Frame".
4. klik pada frame berikutnya, setelah 15. ayo berapa, angka setelah 15?. ( kalo gak tau balik ke TK lagi. :D ). nah seusai mengklik frame 16. maka klik kanan dan pilih "Insert Keyframe".
5. setelah itu tarik object sesuai yang anda inginkan. misal ke ujung kiri atas, dll.
6. diantara frame yang kita gunakan pada tweening. yaitu frame 1 - 15. lakukan klik kanan dan pilih "Classic Tween".
7. selesai. matikan komputer anda. ( becanda dengh ). silahkan publish dengan tombol alternatif CTRL + Enter.

- Illustrasi animasi classic tween



0 komentar:

Posting Komentar